Membantu Bunda di Dapur
Selain tertarik dengan apa yang dikerjakan ayah, Ziyad juga sangat tertarik dengan apa yang bunda kerjakan.
Seperti saat bunda masak di dapur, ia selalu ikut nimbrung dan ingin mencoba.
Kemarin tanpa sepengetahuan saya ternyata dia membantu mencuci piring sendiri. Saat saat lihat ke dapur, ternyata dia menaiki tempat sampah untuk bisa sejajar dengan washtafel.
Begitulah Ziyad yang selalu ingin tahu dan mencoba hal-hal baru dari apa yang dilihatnya.
Karena itu, kita sebagai orang tua harus menjadi role model yang terbaik untuk anak.
#Harike10
#Tantangan10Hari
#GameLevel7
#KuliahBunsayIIP
#SetiapAnakadalahBintang
Seperti saat bunda masak di dapur, ia selalu ikut nimbrung dan ingin mencoba.
Kemarin tanpa sepengetahuan saya ternyata dia membantu mencuci piring sendiri. Saat saat lihat ke dapur, ternyata dia menaiki tempat sampah untuk bisa sejajar dengan washtafel.
Begitulah Ziyad yang selalu ingin tahu dan mencoba hal-hal baru dari apa yang dilihatnya.
Karena itu, kita sebagai orang tua harus menjadi role model yang terbaik untuk anak.
#Harike10
#Tantangan10Hari
#GameLevel7
#KuliahBunsayIIP
#SetiapAnakadalahBintang
0 Response to "Membantu Bunda di Dapur"
Post a Comment
Terimakasih atas kunjungan dan komentarnya...